Wednesday, 26 November 2025

Lomba Carnaval Pekon Kelungu Menyabet 2 Tropi Kategori PAUD dan Umum

MonitorLampung.com_Tanggamus_Pekon Kelungu berhasil meraih juara 1 di tingkat PAUD dan meraih juara 2 di kategori umum, pada lomba carnaval dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke 79 tahun, Senin (19-08-2024)

Lomba carnaval tersebut diikuti seluruh PAUD se-Kecamatan Kota Agung, dan seluruh sekolah yang ada di kecamatan Kota Agung serta beberapa Pekon juga ikut serta dalam lomba tersebut. Pengumuman mengenai lomba carnaval diumumkan pada hari Jumat 23 Agustus 2024

Acara yang gelar sangatlah meriah menampilkan berbagai karya yang menarik perhatian dari banyak penonton salah satunya dari Pekon Kelungu yang mengikut sertakan PAUD KB Miftahul Jannah dan tak ketinggalan pekon Kelungu juga ikut serta dalam kategori umum.

Pada pengumuman pemenang lomba carnaval kali ini Pekon Kelungu dari tingkat PAUD mendapat Juara 1 dan ditingkat kategori umum pekon Kelungu mendapatkan juara 2, dan penyerahan hadiah serta tropi diserahkan secara langsung kepada pekon Kelungu yang diwakili oleh sekdes Imron.

Kepala Pekon (KAKON) Kelungu Diana Sari mengucapkan rasa Syukur dan selamat kepada semua masyarakat yang ikut carnaval ini, dan berharap dengan kegiatan dan diraihnya prestasi tersebut akan menambah semangat untuk lomba di tahun yang akan datang,” pungkasnya. (Khoiri)

Berita Terbaru

Iwan Talo : Pendidikan Yang Kuat Dimulai Dari Guru Yang Sejahtera dan Dihargai
25 Nov

Iwan Talo : Pendidikan Yang Kuat Dimulai Dari Guru Yang Sejahtera dan Dihargai

MonitorLampung.com--Tanggamus – Pada momentum Peringatan Hari Guru Nasional Tahun 2025. Ketua Fraksi Partai Gerindra DPRD Kabupaten Tanggamus, Zudarwansyah menyampaikan ucapan

Perhelatan Porkab Tanggamus Tahun 2025 Berjalan Sukses, Bupati Tanggamus Minta Atlet Tak Berpuas Diri
24 Nov

Perhelatan Porkab Tanggamus Tahun 2025 Berjalan Sukses, Bupati Tanggamus Minta Atlet Tak Berpuas Diri

MonitorLampung.com_TANGGAMUS--Gelaran Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) Tanggamus tahun 2025 resmi berakhir yang ditutup oleh Bupati Tanggamus H.Moh.Saleh Asnawi, Senin 24 November

Sempat Kabur ke Gang Pelangi Tim TPP Polres Tanggamus Amankan 2 Motor Diduga Balap Liar di Islamic Center Kota Agung
23 Nov

Sempat Kabur ke Gang Pelangi Tim TPP Polres Tanggamus Amankan 2 Motor Diduga Balap Liar di Islamic Center Kota Agung

MonitorLampung.com_Tanggamus - Tim Patroli Perintis Presisi (TPP) Polres Tanggamus mengamankan dua unit sepeda motor yang diduga akan digunakan untuk aksi

Langkah Nyata Mendukung Program Ketahanan Pangan,Pekon Sanggi Launcing Budi Daya Ayam Petelur
19 Nov

Langkah Nyata Mendukung Program Ketahanan Pangan,Pekon Sanggi Launcing Budi Daya Ayam Petelur

MonitorLampung.com_Tanggamus--Dalam rangka mendukung Program Ketahanan Pangan di Wilayah Pedesaan,  Unit Usaha Budi Daya Ayam Petelur milik Bumdes Santosa Sanggi gelar

Pemkot Bandarlampung Hentikan Sementara Aktivitas Pengerukan Bukit di Sukabumi
12 Nov

Pemkot Bandarlampung Hentikan Sementara Aktivitas Pengerukan Bukit di Sukabumi

MonitorLampung.com (Antara) --Bandarlampung - Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung, Provinsi Lampung mengambil langkah tegas dengan menghentikan sementara waktu aktivitas pengerukan bukit

Inafis Polres Tanggamus dan Polsek Wonosobo Evakuasi Jenazah Warga Ditemukan di Gubuk Kebun
12 Nov

Inafis Polres Tanggamus dan Polsek Wonosobo Evakuasi Jenazah Warga Ditemukan di Gubuk Kebun

MonitorLampung.com_Tanggamus - Tim Inafis Polres Tanggamus dan Polsek Wonosobo dibantu warga melakukan evakuasi penemuan sesosok mayat laki-laki paruh baya di

berita terkini

Iwan Talo : Pendidikan Yang Kuat Dimulai Dari Guru Yang Sejahtera dan Dihargai
25 Nov

Iwan Talo : Pendidikan Yang Kuat Dimulai Dari Guru Yang Sejahtera dan Dihargai

MonitorLampung.com--Tanggamus – Pada momentum Peringatan Hari Guru Nasional Tahun 2025. Ketua Fraksi Partai Gerindra DPRD Kabupaten Tanggamus, Zudarwansyah menyampaikan ucapan

Perhelatan Porkab Tanggamus Tahun 2025 Berjalan Sukses, Bupati Tanggamus Minta Atlet Tak Berpuas Diri
24 Nov

Perhelatan Porkab Tanggamus Tahun 2025 Berjalan Sukses, Bupati Tanggamus Minta Atlet Tak Berpuas Diri

MonitorLampung.com_TANGGAMUS--Gelaran Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) Tanggamus tahun 2025 resmi berakhir yang ditutup oleh Bupati Tanggamus H.Moh.Saleh Asnawi, Senin 24 November

Sempat Kabur ke Gang Pelangi Tim TPP Polres Tanggamus Amankan 2 Motor Diduga Balap Liar di Islamic Center Kota Agung
23 Nov

Sempat Kabur ke Gang Pelangi Tim TPP Polres Tanggamus Amankan 2 Motor Diduga Balap Liar di Islamic Center Kota Agung

MonitorLampung.com_Tanggamus - Tim Patroli Perintis Presisi (TPP) Polres Tanggamus mengamankan dua unit sepeda motor yang diduga akan digunakan untuk aksi

Langkah Nyata Mendukung Program Ketahanan Pangan,Pekon Sanggi Launcing Budi Daya Ayam Petelur
19 Nov

Langkah Nyata Mendukung Program Ketahanan Pangan,Pekon Sanggi Launcing Budi Daya Ayam Petelur

MonitorLampung.com_Tanggamus--Dalam rangka mendukung Program Ketahanan Pangan di Wilayah Pedesaan,  Unit Usaha Budi Daya Ayam Petelur milik Bumdes Santosa Sanggi gelar

Pemkot Bandarlampung Hentikan Sementara Aktivitas Pengerukan Bukit di Sukabumi
12 Nov

Pemkot Bandarlampung Hentikan Sementara Aktivitas Pengerukan Bukit di Sukabumi

MonitorLampung.com (Antara) --Bandarlampung - Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung, Provinsi Lampung mengambil langkah tegas dengan menghentikan sementara waktu aktivitas pengerukan bukit

Inafis Polres Tanggamus dan Polsek Wonosobo Evakuasi Jenazah Warga Ditemukan di Gubuk Kebun
12 Nov

Inafis Polres Tanggamus dan Polsek Wonosobo Evakuasi Jenazah Warga Ditemukan di Gubuk Kebun

MonitorLampung.com_Tanggamus - Tim Inafis Polres Tanggamus dan Polsek Wonosobo dibantu warga melakukan evakuasi penemuan sesosok mayat laki-laki paruh baya di

error: Content is protected !!