Tuesday, 14 October 2025

Anggota DPRD Tanggamus Nuzul Irsan Gelar Reses dan Safari Ramadan di Bandar Negeri Semuong

Monitor Lampung.com_Tanggamus – Anggota DPRD Kabupaten Tanggamus dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Nuzul Irsan, mengadakan reses ke-II Tahun 2025 di Pekon Raja Basa, Pedukuhan Talang Lahat Blok I, Kecamatan Bandar Negeri Semuong, pada Minggu, 23 Maret 2025.

Acara ini dihadiri oleh Kepala Pekon, tokoh adat, tokoh agama, tokoh masyarakat, Ketua PAC, serta warga dari Blok 1 dan Blok 3.

Dalam suasana penuh kebersamaan, masyarakat menyampaikan berbagai aspirasi terkait pembangunan dan kesejahteraan di daerah mereka.

Salah satu permasalahan yang disampaikan Joharni adalah kondisi kantor Babinsa yang terbengkalai di Blok 3. Selain itu, masyarakat juga mengharapkan akses jalan, listrik, serta ketersediaan air bersih di wilayah mereka, khususnya di Talang Lahat, Talang Pelawi, dan Blok 3.

Di sisi lain, Elis perwakilan warga Blok 5 mengeluhkan kondisi jalan yang masih belum memadai, sehingga menyulitkan aktivitas sehari-hari.

Sementara itu, aspirasi Dalom Mat Nasir mengenai perlunya pembangunan jalan penghubung antara Way Kerap dan Sudimoro yang hingga kini belum terealisasi. Selain itu, masyarakat di Pekon Margomulyo juga berharap adanya perbaikan infrastruktur jalan di wilayah mereka.

Menanggapi berbagai aspirasi tersebut, Nuzul Irsan menegaskan bahwa seluruh masukan akan diperjuangkan melalui kebijakan pemerintah daerah.

Ia juga mengajak masyarakat untuk bersama-sama menjaga dan mengelola lahan pertanian dengan baik agar dapat meningkatkan kesejahteraan ekonomi.

“Aspirasi masyarakat akan kami perjuangkan melalui kebijakan daerah, harapannya dapat terealisasi,” kata Nuzul Irsan.

Kegiatan reses ini juga menjadi bagian dari Safari Ramadan, yang bertujuan untuk mempererat silaturahmi dengan masyarakat serta memperkuat kepedulian terhadap pembangunan daerah. (Red).

Berita Terbaru

Dusun Banjar Negeri Jalur Dua Islamic Center Resmi Mekar Jadi Dua RT, Wujud Kemajuan dan Kemandirian Warga Pekon Kusa
04 Oct

Dusun Banjar Negeri Jalur Dua Islamic Center Resmi Mekar Jadi Dua RT, Wujud Kemajuan dan Kemandirian Warga Pekon Kusa

MonitorLampung.com_Kota Agung -- Sebuah langkah bersejarah kembali tercatat di wilayah Pekon Kusa, Kecamatan Kota Agung, Kabupaten Tanggamus. Dusun Banjar Negeri

54 Ha Lahan Yang Diklaim Sebagai Lahan Kompensasi PT.Natarang Mining Ternyata Milik Warga
05 Sep

54 Ha Lahan Yang Diklaim Sebagai Lahan Kompensasi PT.Natarang Mining Ternyata Milik Warga

MonitorLampung.com_TANGGAMUS--PT.Natarang Mining selaku perusahaan tambang emas di Kabupaten Tanggamus diduga melakukan manipulasi lahan kompensasi dengan cara mengkalim lahan warga di

Doa Bersama dan Ikrar Damai Wujudkan Tanggamus yang Aman
04 Sep

Doa Bersama dan Ikrar Damai Wujudkan Tanggamus yang Aman

MonitorLampung.com_Tanggamus--Pemerintah Kabupaten Tanggamus menggelar Doa Bersama dan Deklarasi Ikrar Damai, untuk menciptakan lingkungan yang aman dan harmonis di Sanggar Budaya

Nuzul Irsan Apresiasi Gerak Cepat Pemkab Tanggamus Normalisasi Saluran Irigasi di Kecamatan BNS
25 Aug

Nuzul Irsan Apresiasi Gerak Cepat Pemkab Tanggamus Normalisasi Saluran Irigasi di Kecamatan BNS

MonitorLampung.com_Tanggamus--Pemkab Tanggamus melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) bergerak cepat untuk melakukan normalisasi saluran irigasi pasca banjir bandang yang menerjang

Polres Tanggamus dan Damkarmat Evakuasi Pohon Tumbang di Jalur Pemkab
18 Aug

Polres Tanggamus dan Damkarmat Evakuasi Pohon Tumbang di Jalur Pemkab

Monitor Lampung.com_Tanggamus - Suasana pagi di jalur masuk Kompleks Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanggamus sempat terganggu akibat tumbangnya sebuah pohon besar,

Memeriahkan HUT RI ke 80 Pekon Way Kerap Melaksanakan Berbagai Perlombaan
18 Aug

Memeriahkan HUT RI ke 80 Pekon Way Kerap Melaksanakan Berbagai Perlombaan

MonitorLampung.com_Tanggamus Kegiatan ini melibatkan warga pekon waykerap Rt.04 .Rw 04 pedukuhan banding agung, pesertanya dari Anak Anak ,ibu ibu dan

berita terkini

Dusun Banjar Negeri Jalur Dua Islamic Center Resmi Mekar Jadi Dua RT, Wujud Kemajuan dan Kemandirian Warga Pekon Kusa
04 Oct

Dusun Banjar Negeri Jalur Dua Islamic Center Resmi Mekar Jadi Dua RT, Wujud Kemajuan dan Kemandirian Warga Pekon Kusa

MonitorLampung.com_Kota Agung -- Sebuah langkah bersejarah kembali tercatat di wilayah Pekon Kusa, Kecamatan Kota Agung, Kabupaten Tanggamus. Dusun Banjar Negeri

54 Ha Lahan Yang Diklaim Sebagai Lahan Kompensasi PT.Natarang Mining Ternyata Milik Warga
05 Sep

54 Ha Lahan Yang Diklaim Sebagai Lahan Kompensasi PT.Natarang Mining Ternyata Milik Warga

MonitorLampung.com_TANGGAMUS--PT.Natarang Mining selaku perusahaan tambang emas di Kabupaten Tanggamus diduga melakukan manipulasi lahan kompensasi dengan cara mengkalim lahan warga di

Doa Bersama dan Ikrar Damai Wujudkan Tanggamus yang Aman
04 Sep

Doa Bersama dan Ikrar Damai Wujudkan Tanggamus yang Aman

MonitorLampung.com_Tanggamus--Pemerintah Kabupaten Tanggamus menggelar Doa Bersama dan Deklarasi Ikrar Damai, untuk menciptakan lingkungan yang aman dan harmonis di Sanggar Budaya

Nuzul Irsan Apresiasi Gerak Cepat Pemkab Tanggamus Normalisasi Saluran Irigasi di Kecamatan BNS
25 Aug

Nuzul Irsan Apresiasi Gerak Cepat Pemkab Tanggamus Normalisasi Saluran Irigasi di Kecamatan BNS

MonitorLampung.com_Tanggamus--Pemkab Tanggamus melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) bergerak cepat untuk melakukan normalisasi saluran irigasi pasca banjir bandang yang menerjang

Polres Tanggamus dan Damkarmat Evakuasi Pohon Tumbang di Jalur Pemkab
18 Aug

Polres Tanggamus dan Damkarmat Evakuasi Pohon Tumbang di Jalur Pemkab

Monitor Lampung.com_Tanggamus - Suasana pagi di jalur masuk Kompleks Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanggamus sempat terganggu akibat tumbangnya sebuah pohon besar,

Memeriahkan HUT RI ke 80 Pekon Way Kerap Melaksanakan Berbagai Perlombaan
18 Aug

Memeriahkan HUT RI ke 80 Pekon Way Kerap Melaksanakan Berbagai Perlombaan

MonitorLampung.com_Tanggamus Kegiatan ini melibatkan warga pekon waykerap Rt.04 .Rw 04 pedukuhan banding agung, pesertanya dari Anak Anak ,ibu ibu dan

error: Content is protected !!